Pelatihan dan Workshop: Standar Mutu Pembinaan Siswa SIT


Dalam upaya meningkatkan standar mutu pembinaan siswa di SDIT Al-Izzah Serang, pada hari Sabtu, 30 Juli 2016 Bidang Kesiswaan SDIT Al-Izzah Serang menyelenggarakan Pelatihan dan Workshop Standar Mutu Pembinaan Siswa Sekolah Islam Terpadu bertempat di Kampus B Al-Izzah Serang dengan menghadirkan nara sumber dari JSIT Indonesia  Pusat.


Kegiatan Pelatihan dan Workshop Standar Mutu Pembinaan Siswa SIT ini ditujukan untuk para pembina Pramuka dan Kajian Islam Terpadu, yang diharapkan dengan adanya pelitihan dan workshop ini kegiatan pramuka dan KIT yang selama ini menjadu program unggulan SDIT dalam pembinaan dan pembentukan karakter siswa SIT dapat terlaksana dengan lebih kreatif dan menyenangkan.


Pelatihan dan Workshop standar mutu Pembinaan Siswa SIT ini diikuti oleh seluruh Guru  Pembina Pramuka dan pembina KIT.

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Pelatihan dan Workshop: Standar Mutu Pembinaan Siswa SIT"

Posting Komentar

Terimakasih, Anda telah berkunjung di Blog SDIT Al-Izzah Serang. Silahkan memberikan komentar atau hanya sekedar kesan dan pesan dengan mengisi Buku Tamu, Insya Allah akan sangat bermanfaat bagi kami.